Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Spanyol Jadi yang Tersukses di Euro Setelah Tekuk Inggris di Final 2024, Ini Daftar Juara Euro dari Masa ke Masa

Baca di App
Lihat Foto
UEFA.com
Spanyol jadi juara Euro 2024 setelah mengalahkan Inggris dengan skor 2-1.
|
Editor: Muhammad Zaenuddin

KOMPAS.com - Piala Eropa atau Euro 2024 resmi berakhir, dengan tim nasional Spanyol keluar sebagai juara di edisi Euro ke-17 ini.

Pada pertandingan final yang mempertemukan Spanyol dan Inggris di Olympiastadion Berlin Senin (15/7) dini hari tadi, Spanyol berhasil menang dengan skor 2-1.

Kemenangan ini membawa Spanyol menjadi tim tersukses di kejuaraan Euro dengan torehan empat trofi Euro.

Baca juga: Mengapa Tak Ada Perebutan Peringkat Ketiga dalam Euro?

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Spanyol berhasil meninggalkan Jerman, yang sebelumnya sama-sama mengoleksi tiga trofi turnamen Euro.

Sebagaimana diketahui, Euro 2024 merupakan edisi ke-17 dari kejuaraan sepak bola terbesar Eropa ini.

Sejauh ini, hanya ada sebelas negara yang berhasil meraih trofi Piala Eropa, dengan Spanyol menjadi negara tersukses dengan torehan empat trofi.

Baca juga: Slogan Footballs Coming Home Menderu Usai Inggris Masuk Final Euro 2024, Apa Artinya?


Daftar juara Euro dari masa ke masa

Dilansir dari laman resmi Asosiasi Sepak Bola Eropa (UEFA), berikut adalah daftar juara Piala Eropa atau Euro dari masa ke masa:

Baca juga: 4 Rekor yang Dipecahkan Lamine Yamal di Euro 2024, Kalahkan Pele

Distribusi juara Euro dari masa ke masa:

Baca juga: Daftar Top Skor EURO Sepanjang Masa, Cristiano Ronaldo Kokoh di Puncak

Spanyol berada di peringkat teratas sebagai negara dengan Juara Euro terbanyak dengan total 4 trofi, dan Jerman di posisi kedua dengan koleksi 3 trofi.

Disusul Italia dan Perancis dengan 2 kali juara, serta Belanda, Ceko, Slowakia, Uni Soviet (Rusia), Yunani, Denmark, dan Portugal yang masing-masing menjuarai Euro satu kali.

 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua
Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi