Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Presiden Prabowo Lantik Kepala Badan dan Utusan Khusus, Terlihat Raffi Ahmad hingga Wiranto

Baca di App
Lihat Foto
ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A
Presiden Prabowo Subianto membacakan sumpah saat upacara pelantikan wakil menteri Kabinet Merah Putih di Istana Negara, Jakarta, Senin (21/10/2024). Presiden Prabowo Subianto melantik 56 wakil menteri Kabinet Merah Putih periode 2024-2029.
|
Editor: Resa Eka Ayu Sartika

KOMPAS.com - Presiden Prabowo Subianto melantik kepala badan dan utusan khusus hari ini, Selasa (22/10/2024).

Dalam siaran langsung, terlihat sejumlah wajah yang cukup familiar bagi masyarakat Indonesia. Misalnya saja Raffi Ahmad, Yovie Widianto, Muhadjir Effendy, Terawan Agus Putranto, hingga Wiranto.

Baca juga: Kata Media Asing soal Pelantikan Presiden-Wapres RI Prabowo-Gibran

Sebelumnya, pada Senin (21/10/2024), Presiden Prabowo sudah melantik sejumlah menteri dan wakil menteri di Istana Negara, Jakarta.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Selain itu, menurut keterangan Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Prasetyo Hadi rapat kabinet merah putih akan dilaksanakan pertama kalinya pada Rabu (23/10/2024).

"yang hari Rabu dilanjutkan dengan rencana sidang kabinet paripurna yang pertama kalinya," jelas Prasetyo kepada KOMPAS.com pada Minggu (20/10/2024).

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tag
Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua
Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi