Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Deretan Menteri yang Hadiri Puncak HUT Partai Gerindra ke-17

Baca di App
Lihat Foto
Kompas Tv
Momen Presiden Prabowo Subianto menyapa barisan menteri yang hadir dalam HUT Gerindra ke-17
|
Editor: Resa Eka Ayu Sartika

KOMPAS.com - Sejumlah menteri turut menghadiri puncak HUT Gerindra ke-17 pada Sabtu (15/2/2025) di Sentul City International Convention Center.

Acara tersebut merupakan puncak dirgahayu Partai Gerindra yang jatuh 

Acara hari ini adalah puncak dirgahayu Gerindra yang jatuh pada 6 Februari kemarin.  

Dilansir dari Kompas TV, deretan menetri yang hadir diantaranya Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lhadalia dan Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bahlil yang duduk bersebelahan dengan Zulhas mengenakan jas partai Golkar.

Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto tampak menyapa dan menyalami keduanya saat petugas menyanyikan lagu Tipe-X "Kamu Ngga Sendirian".

Baca juga: Kembali Terpilih, Prabowo Subianto Jadi Ketua Umum Partai Gerindra Terlama

Tak hanya itu, Prabowo yang berjalan mendatangi barisan para menteri juga menyalami Menteri Koordinator Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY).

Disampingnya, juga tampak Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh yang juga dihampiri oleh Prabowo.

Menteri lainnya yang hadir dalam acara tersebut Menteri Koordinator Bidang Pemberdayaan Masyarakat Republik Indonesia Muhaimin Iskandar, Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto, Menko Polkam Budi Gunawan.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua
Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi