JAKARTA, KOMPAS.com - Lagu yang berjudul "Sepanjang Jalan Kenagan" ini dipopulerkan oleh Tetty Kadi dan diciptakan oleh Aloysius Riyanto.
Lagu yang direkam pada tahun 1960an ini merupakan cerita tentang seseorang yang datang ke kota asal kekasihnya agar dapat menghabiskan waktu bersama.
Berikut ini adalah lirik dan chord lagu " Sepanjang Jalan Kenagan" dari Tetty Kadi:
Intro : G D
G Am
Sengaja aku datang ke kotamu
D G
Lama nian tak bertemu
G C
Ingin ku mengulang kembali
G D G
Berjalan jalan bagai tahun lalu
Reff :
G
Sepanjang jalan kenangan kita selalu
Am
Bergandeng tangan
C G
Sepanjang jalan kenangan kau peluk diriku mesra
Am C
Hujan yang rintik rintik di awal bulan itu
G D G
Menambah nikmatnya malam syahdu
G
Walau diriku kini telah berdua
D G
Dirimupun tiada berbeda
C
Namun kenangan sepanjang jalan itu
G D G
Tak mungkin lepas dari ingatanku