KOMPAS.com – Terdapat banyak jenis minuman yang ada saat ini. Rasanya juga bermacam-macam.
Minuman dalam bahasa Inggris disebut “drink” atau “beverage”. Bahan minuman ada bermacam-macam.
Setiap minuman biasanya mempunyai warna yang berbeda-beda, dan rasanya pun pasti berbeda.
Bagaimana menyebut nama-nama minuman dalam bahasa Inggris? Simak daftarnya berikut ini:
Berikut adalah nama-nama minuman dalam bahasa Inggris yang perlu kita ketahui:
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
- Americano: Americano atau kopi hitam
- Apple juice: Jus apel
- Avocado juice: Jus alpukat
- Beer: Bir
- Black tea: Teh hitam
- Cappuccino: Cappuccino atau kopi susu
- Carbonated drink: Minuman berkarbonasi
- Carrot juice: Jus wortel
- Chocolate milk: Susu cokelat
- Coconut water: Air kelapa
- Coffee: Kopi
- Espresso: Espreso
- Green tea: Teh hijau
- Guava juice: Jus jambu
- Herbal drink: Minuman herbal
- Hot chocolate: Cokelat panas
- Hot ginger drink: Wedang jahe
- Ice tea: Es the
- Ice: Es
- Iced coffee: Es kopi
- Juice: Jus
- Latte: Latte
- Lemon tea: Teh lemon
- Lemonade: Limun/limonade
- Mango juice: Jus mangga
- Milk tea: Teh susu
- Milk: Susu
- Milkshake: Susu kocok
- Mineral water: Air mineral
- Oat milk: Susu oat
- Orange juice: Jus jeruk
- Smoothie: Smoothie
- Soda: Air soda
- Soft drink: Minuman ringan
- Soy milk: Susu kedelai
- Strawberry juice: Jus stroberi
- Syrup: Sirup
- Tea: Teh
- Tomato juice: Jus tomat
- Water: Air
- Watermelon juice: Jus semangka
- Wine: Anggur
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+